Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN) bersama Badan Keamanan Laut (Bakamla) tengah menyiapkan kerja sama dalam bidang keamanan maritim. Persiapan yang dilakukan yaitu membahas hal-hal yang ingin diakomodir dalam Perjanjian Kerja Sama.Pembahasan tersebut digelar di Pusat Teknologi Satelit (Pusteksat) Jalan Cagak Satelit No 8 KM 0,4 Rancabungur, Bogor, Rabu 10 Juli 2019. Dihadiri Kapusteksat, Mujtahid; Kepala Bidang Diseminasi Pusteksat, Wahyudi Hasbi; Kepala Pusat Informasi Maritim Bakamla, Ferry; serta sejumlah staf LAPAN dan Bakamla.Menurut Kepala Pusat Informasi Maritim Bakamla, Ferry, kerja sama yang terjalin antara instansinya dengan LAPAN akan sangat menguntungkan. Hal ini dikarenakan rencana strategis kedua belah pihak saling bersinggungan.… Selengkapnya...
Deputi Teknologi Penerbangan dan Antariksa, Dr. Rika Andiarti mengatakan walaupun usia masih relatif muda untuk sebuah organisasi, namun keberadaan Pustekbang harus bisa memberikan manfaat bagi seluruh lapisan masyarakat dan stakeholder. Pustekbang harus lebih memperkenalkan dan mendekatkan diri ke masyarakat. Apalagi saat ini Pustekbang telah memiliki berbagai infrastruktur, fasilitas, dan sumber daya manusia yang terus berkembang jumlahnya, yang tentunya sangat mendukung kemajuan dan kemandirian teknologi penerbangan,” jelasnya.
Selengkapnya...
Puluhan anak-anak karyawan dan staff Pusat Teknologi Roket menghadiri kegiatan sosialisasi edukasi roket yang diadakan di Pusat Teknologi Roket. Kegiatan dilaksanakan pada tanggal 24 Juni 2019 di Ruang Kartika Lt.3 Gedung Terpadu. Kegiatan ini bertujuan untuk menumbuhkan minat anak-anak tentang teknologi roket serta memupuk semangat belajar. Kegiatan dibuka oleh Ibu Dra. Wigati, M.T. pada pukul 09.00 WIB. Beliau menyampaikan sambutan mengenai tugas dan fungsi LAPAN secara keseluruhan.
Kegiatan dilanjutkan dengan paparan Ignatius Eggi Reza Putra, S.I.Kom tentang sejarah roket, Eggi membagikan modul yang berjudul “Yuk Mengenal Roket”. Modul tersebut dikemas dengan gambar-gambar menarik sehingga pada saat pemaparan anak-anak antusias mendengar penjelasan… Selengkapnya...
Chief Engineer roket sonda, Ahmad Riyadl mengatakan Roket RX-450 merupakan roket berbahan bakar padat dengan diameter luar 450 mm. Dengan panjang motor roket 4.7 meter dengan berat 1200 Kg. Tujuan pengujian ini adalah untuk mengetahui gaya dorong yang dihasilkan sebelum dilakukan uji terbang pada akhir tahun ini. Selengkapnya...